Beranda Berita Halaman 990

Berita

Featured posts

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok datang terlambat di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (6/3/2017). Biasanya, Ahok sudah tiba di Balai Kota DKI pukul 07.30 WIB. Namun hari ini dia tiba pada pukul 08.00 WIB. Warga sudah mengantre sejak pagi untuk mengadu kepada Ahok. Pada barisan paling depan,...
Polisi dan instansi terkait bakal menurunkan spanduk yang bernada suku agama ras dan atargolongan (SARA) atau penolakan terhadap pendukung pasangan calon gubernur-wakil gubernur DKI Jakarta, jelang putaran kedua Pilgub DKI. "Intinya, kalau ada yang seperti itu kami upayakan diturunkan," ujar Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Polisi...
Dua lumba-lumba tampak lincah keluar masuk di dalam air. Mamalia laut itu mengiringi kapal dari Dinas Kebersihan DKI Jakarta melintasi perairan laut Jakarta, tepatnya di daerah Kabupaten Kepulauan Seribu. Ahmad, pengawas dari Suku Dinas Kebersihan Kepulauan Seribu, mengungkapkan, lumba-lumba itu ditemukan oleh petugas kebersihan laut pada Selasa (6/9/2016) kemarin. Baca: Kata...
Permohonan kasasi warga Kampung Pulo ditolak Mahkamah Agung (MA). MA menegaskan relokasi lahan dan pemulihan kembali jalur sungai sudah sesuai asas umum pemerintahan yang baik (AUPB). Baca: BREAKING NEWS: MA Legalkan Penggusuran Kampung Pulo Warga menggugat surat peringatan ketiga pada 6 Agustus 2015 tentang perintah pengosongan rumah. Menurut MA, proses yang dilakukan...
Mahkamah Agung (MA) menolak kasasi warga Kampung Pulo, Jakarta Timur, yang menolak penggusuran. Alhasil, relokasi yang dilakukan Gubernur Ahok dkk pada 2015 di kawasan itu sah dan telah sesuai dengan hukum. Kasus ini bermula saat Satpol PP Jakarta Timur mengeluarkan surat peringatan ketiga pada 6 Agustus 2015. Dalam suratnya, Pemkot...
Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) versi Muktamar Jakarta, Djan Faridz, blakblakan mengungkapkan alasannya mendukung pasangan calon gubernur-wakil gubernur DKI Jakarta nomor pemilihan, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)-Djarot Saiful Hidayat, pada Pilkada DKI Jakarta 2017. Djan mengatakan, dirinya kerap menjelaskan alasannya tersebut saat pengajian keliling. "Saya bikin penjelasan sampai ke kelompok pengajian...
Imam Jaenuri (65) mengadu ke Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) soal surat izin untuk penggunaan lahan miliknya tak kunjung keluar. Kepada Ahok di Balai Kota, warga Jakarta Selatan ini mengaku sudah menghibahkan tanah miliknya seluas 2.427 meter persegi untuk pembangunan masjid dua sekolah di wilayah Pondok Labu, Jaksel....
Pendopo Balai Kota DKI Jakarta, Senin (6/3/2017) pagi, riuh oleh warga yang ingin bertemu dengan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok. Namun, kondisinya tidak seperti hari biasanya. Bila biasanya hanya ada dua baris antrean warga, pagi ini pendopo lebih sesak lantaran terdapat tiga antrean panjang. Mereka rela datang...
Dalam putaran kedua di Pilkada DKI, suara NU dan kalangan muslim moderat ditunggu-tunggu kalangan muslim nasionalis dan progresif yang sudah melabuhkan pilihannya pada Ahok Djarot pada putaran pertama. Sedangkan Anies Sandi sudah jelas-jelas didukung oleh kelompok-kelompok garis keras, Salafi Wahabi, PKS, varian Ikhwanul Muslimin di Mesir, yang paling ekstrim melahirkan...
Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat segera menjalani cuti kampanye mulai Selasa (7/3/2017) mendatang. Sebelum cuti, Djarot menitip pesan kepada para pejabat satuan kerja perangkat daerah (SKPD) DKI Jakarta. "Sebelum saya cuti, saya titip pesan. Kemarin kami (Pemprov DKI) sudah mengajukan penambahan insentif bagi pengelola RT dan RW (ke DPRD...
Password Reset
Please enter your e-mail address. You will receive a new password via e-mail.